banner


Trik Kecil Cegah Kanker Payudara


Trik Kecil Cegah Kanker Payudara - Kanker payudara merupakan momok menakutkan bagi setiap perempuan setelah kanker serviks. Karenanya, berbagai upaya mulai dari pencegahan hingga deteksi dini kerap dilakukan.



Nah, berikut ini beberapa trik sederhanan untuk mencegah timbulnya kanker payudara.

Rutin olahrga

Dengan berolahraga, minimal 20 menit secara rutin, maka Anda telah menjaga detak jantung dengan baik. Berjalan juga bisa, tapi olahraga yang menghasilkan keringat benar-benar bisa menjaga kesehatan jantung Anda dan mengurangi risiko kanker payudara dalam tubuh Anda.

Stop konsumsi alkohol

Alkohol, meski dikonsumsi dalam jumlah kecil, diyakini meningkatkan risiko kanker payudara. Kebanyakan dokter menyarankan untuk mengurangi bahkan tidak lagi mengonsumsi anggur, bir, dan minuman keras lainnya.

Sebuah penelitian baru menunjukkan, 70% terdapat hubungan antara minum dan kanker payudara.

Periksa payudara secara berkala

Pastikan untuk mendapatkan instruksi yang tepat dari dokter Anda dan teknik untuk mengecek payudara Anda secara teratur. Anda mungkin menangkap benjolan, dan kalau itu terjadi maka sebaiknya lakukan perubahan pola makan dan hidup Anda.

Kontrol berat badan

Penelitian menunjukkan bahwa kegemukan atau obesitas (terutama jika Anda melewati menopause) meningkatkan risiko Anda terkena kanker payudara.

Sebuah studi yang dirilis Maret 2008 oleh para peneliti di University of Texas MD Anderson Cancer Center di Houston menunjukkan bahwa, wanita obesitas dan kelebihan berat badan juga telah menurunkan tingkat kelangsungan hidup dan lebih besar berkesempatan terjangkit kanker payudara, ketimbang wanita dengan bobot tubuh proporsional atau wanita kurus.


Read More >> Cara Memasang Animasi Burung Twitter Di Blogger




Century 21 Broker Properti Jual Beli Sewa Rumah Indonesia Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

0 comments:

Post a Comment

Spamm Comments Will Be Removed

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More